(Official Poster) Cerita ini pernah aku posting sebelumnya, namun aku hapus karena saat itu aku merasa alur ceritanya berantakan. Aku juga mau mengingatkan lagi bahwa aku punya dua pen name , yaitu Akimoto Zee dan Luxury Pink. Untuk yang Akimoto Zee udah nggak aktif, sekarang beralih ke Luxury Pink, ya. Blurb: Corbis memerintahkan beberapa kaum Cear untuk menikah dengan manusia. Hal ini dikarenakan Corbis ingin menguasai tiga dunia, yakni Underworld, Middle-world, dan Sky-world. Dennis sebagai pemimpin Sky-world terpaksa kembali memilih anggota Enfys generasi kedua setelah mengetahui rencana Corbis. Tujuh kaum terpilih dengan kekuatan mereka masing-masing. Mereka harus berjanji satu hal pada Dennis, janji itulah yang nantinya akan menjadi kunci bagi mereka agar bisa kembali ke Sky Heaven setelah misi selesai. Tapi, bagaimana jika sebagian anggota melanggar janji itu? Apa yang akan terjadi? Mampukah Corbis menguasai tiga dunia seperti keinginannya? Trailer Aku juga udah bikin tra...